Penyebab ayam aduan kalah dalam bertarung

Sebab ayam bangkok atau aduan kita kalah dalam berlaga Ayam aduan atau ayam bangkok pasti ada jurus,teknik,kemampuan fisik mauapun mental dalam menghadapi pertandingan. Ayam bangkok yang dipersiapkan dalam menghadapi laga biasanya ayam yang sudah di asah kemampuan bertahan dan menyerangnya. Ya kemampuan fisik prima harus menjadi prioritas ayam bangkok maupun ayam aduan dalam menghadapi laga.

Tetapi kadang meskipun persiapan sudah ok,mental sudah ok,stamina ok,tetapi masih kalah juga. Perlu di selidiki ya sobat jagoholic kenapa ayam aduan yang sudah dipersiapkan untuk menghadapi turnamen tiba tiba kalah. Ada banyak faktor penyebab ayam yang akan turun berlaga bisa kalah. Faktor itu bisa dari dalam ayam sendiri maupun dari lingkungan ayam tempat berlaga. Berikut beberapa penyebab ayam kalah saat berlaga : 


1. Faktor mental yang down

Mental ayam aduan bisa down? Bisa,banyak penyebab mental menjadi down saat sebelum berlaga,misal karena pengruh cuaca di tempat turnamaen,aura mistis tempat berlaga,stres ayam karena sangat bising di tempat berlaga. Berikut rincian penyebab mental ayam nge down :
  • Pengaruh cuaca, pengaruh cuaca ini memang bisa membuat ayam aduan kita bisa ngedown,sobat jagoholic boleh percaya atau tidak,tetapi memang benar adanya,suasana rumah yang asri plus nyaman membuat mental ayam jadi meningkat,tetapi cuaca yang panas di tambah riuh penonton membuat adaptasi ayam jadi berkurang,itu bisa menyebabkan mental ayam jadi menurun.
  • Aura mistis, ya untuk faktor yang satu ini,sobat jagoholic boleh membantah,tetapi memang kenyataanya memamng ada. Banyak sekali para jagoholic memasang mantra mantra agar ayam lawan kalah saat berlaga. Menurut sumber yang ditemui tim faster86.com,mistis dalam dunia ayam memang ada dan nyata,misal dari primbon jawa,hari keberuntungan,dan bahkan ada ayam aduan yang di jopa japu ke dukun..waw sungguh tidak masuk akal.
  • Ayam stres, ya ini bisa di sebabkan karena kondisi arena tempat berlangsungnya turnamen. Suasana riuh ditambah bisisng in bisa menyebabkan ayam jadi stres.

2. Faktor persiapan yang kurang

Faktor persiapan yang kurang memang sering menjadi pemicu ayam kita kalah dalam berlaga. Persiapan ayam aduan hendaknya harus matang,minimal seminggu sebelum di ikutkan turnamen harus dilatih,dirawat dan dipersiapkan sebelum turnamen. Tetapi kadang sobat jagoholic terlalu santai dalam menghadapi turnamen,sehingga kadang menyepelekkan faktor persiapan ini. 

3. Pemberian metode latihan yang salah

Nah ini jadi penunjang penyebab kekalahaan ayam saat berlaga,sobat jagoholic terlalu memksakan latihan yang tidak sesuai dengan kemampuan ayam. Maksud hati ingin menambah kemampuan ayam dalam berlaga,tetapi apa yang dilakukan hanya menambah kecapaian ayam saja. Jika ingin mendapatkan ayam dengan kualitas super,hendaknya latihan itu dilakukan setiap hari,bukan hanya turnamen saja.

4. Pemberian doping ( penambah stamina ayam ) yang salah

Pemberian doping/penambah stamina ayam hendaknya minimal 2 jam sebelum ber 
tarung. Kadang para sobat jagoholic ada yang memberinya saat sebelum berlaga,padahal itu tidak baik,karena penyerapan energinya belum maksimal.

5. Pemberian doping yang tidak pas

Karena ingin mempunyai stamina yang ok,kadang pemberian dopingnya berlebihan,sehingga menyebabkan ayam menjadi kurang nyaman. Pemberian doping sih boleh boleh saja,asal sesuai aturan dan sesuai porsinya.

Nah bagaiaman sobat jagoholic,banyak faktorkan yang menyebabkan ayam kita kalah saat berlaga,buat sobat jagoholic yang ingin menambah wawasan,bisa baca artikel yang lain di blog ini. Selamat mencoba ya sobat jagoholic.

Artikel Menarik Lainnya: