Cara membuat Spagetti Teri Asin

Cara membuat Spagetti Teri Asin

Bahan:
  • 240 gr spagetti
  • 30 gr ikan teri kering asin,buang kepala dan kotorannya lalu cuci
  • 9 buah cabe merah keriting,iris serong
  • 3 siung bawang putih,cincang
  • 1 sdm garam,untuk merebus spagetti
  • 1 ltr air,untuk merebus spagetti
  • 6 sdm minyak goreng
  • 3/4 bungkus penyedap rasa ayam
Pelengkap :
  • Irisan daun bawang
Cara membuat:
  1. Rebus spagetti dengan air yang sudah ditambahkan garam sampai matang (+- 10 menitan),lalu tiriskan.
  2. Tumis bawang putih dan teri hingga harum,masukkan cabai keriting,tambahkan 150ml air.
  3. Masukkan spagetti dan penyedap rasa,tumis hingga rata.
  4. Taburkan daun bawang,hidangkan selagi hangat.


Semoga bermanfaat.
Salam suksess!!

Artikel Menarik Lainnya: